Aplikasi Greenify versi 4.7.5



Hallo sobat kali ini saya akan membahas aplikasi Greenify. saya akan membahas manfaat dan kegunaan Greenify, karena sering saat kita bermain game tiba-tiba force close.

Manfaat greenify

  • Mengurangi beban aplikasi berjalan di belakang layar.
  • Mengurangi konsumsi baterai lebih.
  • Menambah performa android selama pemakaian berlangsung.
  • Menghentikan aplikasi yang mengganggu.
  • Bisa di manfaatkan sebagai alat pemberhentian secara paksa pada sebuah aplikasi tertentu.
  • Mengurangi pemakaian ram.
  • Ukuran aplikasi sangat ringan tidak akan membebani kapasitas ruang penyimpanan android.
  • Menggunakan teknologi moderen untuk hibernasi secara paksa.
Greenify mempunyai manfaat lebih ketimbang aplikasi yang lain.
Banyak aplikasi yang sama seperti greenify, tetapi sebaiknya anda memakai aplikasi greenify saja.

Kegunaan greenify

Untuk kegunaan, karena saya sering bermain game dan saya sering dalam bermain game menemukan HH saya force close secara sepontan, maka dari itu saya merekomendasikan aplikasi ini, untuk meminimalkan force close, dan ternyata itu berhasil.

Untuk mendownload aplikasinya sudah saya sediakan di sini.

Aplikasi greenify download 
Untuk tutorial pemasangannya bisa klik link berikut. 

Terima Kasih Atas kunjungannya.
Thank you.
Developers
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url